Polres Palopo Kirimkan 100 Personil ke Luwu

ONLINELUWURAYA.COM,PALOPO — Polres Palopo kirimkan 100 personel untuk membantu pengamanan di kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Luwu, Rabu (31/1/2018) malam.

Kapolres Palopo, AKBP Taswin mengatakan, pihaknya mengirim bantuan untuk mengantisipasi hal-hal yang tidak diinginkan karena KPU Luwu akan membacakan putusan hasil penelitian berkas pasangan Buhari Kahar Musakkar-Wahyu Napeng (BKM- WN).

“Rayonisasi pengamanan ini kami lakukan dengan mengirim 100 personel,” kata AKBP Taswin.(AL)